DAFTAR NAMA OBAT, DOSIS, KEGUNAAN DAN EFEK SAMPING
DAFTAR NAMA OBAT, DOSIS, KEGUNAAN DAN EFEK SAMPING |
Daftar Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping. Sakit memang suatu kondisi yang sangat tidak diharapkan. Salah satu upaya penyembuhan dengan menggunakan obat, baik obat tradisoonal maupun obat modern. Kali ini sengaja admin berbagi sarana untuk belajar jenis-jenis obat modern. Namun sebelumnya, perlu diingatkan bahwa mencegah lebih baik dari pada mengobati. Berikut ini beberapa tips cara hidup sehat agar terhindar dari berbagai macam penyakit.
1. Ketahui kondisi kesehatan diri sendiri saat ini
2. Lakukan kegiatan fisik (olahraga)
3. Pilih makanan yang tepat
4. Hindarilah kebiasaan buruk
5. Mengelola (hindari) stres
6. Istirahat cukup dan teratur
7. Perbanyak minum air putih
8. Menjaga kebersihan
9. Tidur yang cukup
10. Meditasi
11. Makan lebih banyak buah
12. Makan lebih banyak sayuran
13. Pilih makanan berwarna cerah sebagai antioksidan
14. Kurangi makanan olahan dan makanan dalam kaleng
15. Sesekali berjalan dengan bertelanjang kaki
16. Jauhi orang-orang dengan pola pikir negatif
17. Bersihkan diri anda sendiri juga dari hal yang negatif
Salah saru prinsip pengobatan sendiri sering dilakukan oleh masyarakat adalah penggunaan obat secara rasional. Ada yang dimaksud penggunaan obat secara rasional adalah apabila Pasien menerima obat yang sesuai dengan kebutuhannya, periode waktu yang adekuat, serta harga yang terjangkau . Sedangkan Kriteria penggunaan obat rasional adalah :
a) Tepat diagnosis Obat diberikan sesuai dengan diagnosis. Apabila diagnosis tidak ditegakkan dengan benar maka pemilihan obat akan salah.
b) Tepat indikasi penyakit Obat yang diberikan harus yang tepat bagi suatu penyakit.
c) Tepat pemilihan obat Obat yang dipilih harus memiliki efek terapi sesuai dengan penyakit.
d) Tepat dosis Dosis, jumlah, cara, waktu dan lama pemberian obat harus tepat.
Apabila salah satu dari empat hal tersebut tidak dipenuhi menyebabkan efek terapi tidak tercapai.
1) Tepat Jumlah Jumlah obat yang diberikan harus dalam jumlah yang cukup.
2) Tepat cara pemberian Cara pemberian obat yang tepat adalah Obat Antasida seharusnya dikunyah dulu baru ditelan. Demikian pula antibiotik tidak boleh dicampur dengan susu karena akan membentuk ikatan sehingga menjadi tidak dapat diabsorpsi sehingga menurunkan efektifitasnya.
3) Tepat interval waktu pemberian Cara Pemberian obat hendaknya dibuat sederhana mungkin dan praktis agar mudah ditaati oleh pasien. Makin sering frekuensi pemberian obat per hari (misalnya 4 kali sehari) semakin rendah tingkat ketaatan minum obat. Obat yang harus diminum 3 x sehari harus diartikan bahwa obat tersebut harus diminum dengan interval setiap 8 jam.
4) Tepat lama pemberian Lama pemberian obat harus tepat sesuai penyakitnya masing – masing. Untuk Tuberkulosis lama pemberian paling singkat adalah 6 bulan, sedangkan untuk kusta paling singkat 6 bulan. Lama pemberian kloramfenikol pada demam tifoid adalah 10 – 14 hari.
e. Tepat penilaian kondisi pasien
Penggunaan obat disesuaikan dengan kondisi pasien, antara lain harus memperhatikan: kontraindikasi obat, komplikasi, kehamilan, menyusui, lanjut usia atau bayi.
f. Waspada terhadap efek samping
Obat dapat menimbulkan efek samping, yaitu efek tidak diinginkan yang timbul pada pemberian obat dengan dosis terapi, seperti timbulya mual, muntah, gatal-gatal, dan lain sebagainya.
g. Efektif, aman, mutu terjamin, tersedia setiap saat, dan harga terjangkau. Untuk mencapai kriteria ini obat dibeli melalui jalur resmi.
h. Tepat tindak lanjut (follow up)
Apabila pengobatan sendiri telah dilakukan, bila sakit berlanjut konsultasikan ke dokter.
i. Tepat penyerahan obat (dispensing)
Penggunaan obat rasional melibatkan penyerah obat dan pasien sendiri sebagai konsumen. Resep yang dibawa ke apotek atau tempat penyerahan obat di Puskesmas akan dipersiapkan obatnya dan diserahkan kepada pasien dengan informasi yang tepat.
j. Pasien patuh terhadap perintah pengobatan yang diberikan
Ketidakpatuhan minum obat terjadi pada keadaan berikut : - Jenis sediaan obat beragam - Jumlah obat terlalu banyak - Frekuensi pemberian obat per hari terlalu sering - Pemberian obat dalam jangka panjang tanpa informasi - Pasien tidak mendapatkan informasi yang cukup mengenai cara menggunakan obat - Timbulnya efek samping
Obat adalah zat kimia yang bersifat racun, namun dalam jumlah tertentu dapat memberikan efek mengobati penyakit. Obat dapat dibagi menjadi 5 (lima) golongan yaitu :
1. Obat bebas adalah obat yang dijual bebas di pasaran dan dapat dibeli tanpa resep dokter. Pada kemasan dan etiket obat bebas, tanda khusus berupa lingkaran hijau ( TC 396) dengan garis tepi berwarna hitam.
2. Obat bebas terbatas adalah obat yang sebenarnya termasuk obat keras tetapi masih dapat dijual atau dibeli bebas tanpa resep dokter, namun penggunaannya harus memperhatikan informasi yang menyertai obat dalam kemasan. Pada kemasan dan etiket obat bebas terbatas terdapat tanda khusus berupa lingkaran biru (TC 308) dengan garis tepi berwarna hitam.
3. Obat keras adalah obat yang hanya dapat dibeli di apotek dengan resep Dokter. Obat keras mempunyai tanda khusus berupa lingkatan bulat merah ( TC 165) dengan garis tepi berwarna hitam dan huruf K ditengah yang menyentuh garis tepi.
4. Obat bukan golongan narkotik yang berkhasiat mempengaruhi susunan syaraf pusat. Obat ini dapat menyebabkan perubahan khas pada aktivitas mental dan perilaku. Obat golongan ini hanya boleh dijual dengan resep dokter dan diberi tanda huruf K dalam lingkaran merah dengan garis tepi berwarna hitam. Contoh : Diazepam, Phenobarbital
5. Obat yang berasal dari turunan tanaman atau bahan kmia yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri dan menimbulkan ketergantungan. Obat ini hanya dapat diperoleh dengan resep dari dokter. Contoh: Morfin, Petidin
Pahami informasi yang terdapat pada keemasan obat. Pada umumnya informasi obat yang dicantumkan dalam kemasan adalah :
1. Nama obat Nama obat pada kemasan terdiri dari nama dagang dan nama zat aktif yang terkandung didalamnya. Contoh : - Nama Dagang : Panadol - Nama Zat Aktif : Parasetamol/ Acetaminophen
2. Komposisi obat Informasi tentang zat aktif yang terkandung didalam suatu obat, dapat merupakan zat tunggal atau kombinasi dari berbagai macam zat aktif dan bahan tambahan lain.
3. Indikasi Informasi mengenai khasiat obat untuk suatu penyakit.
4. Aturan pakai Informasi mengenai cara penggunaan obat yang meliputi waktu dan berapa kali obat tersebut digunakan.
5. Peringatan perhatian Tanda Peringatan yang harus diperhatikan pada setiap kemasan obat bebas dan obat bebas terbatas.
6. Tanggal Daluwarsa Tanggal yang menunjukkan berakhirnya masa kerja obat.
7. Nama Produsen Nama Industri Farmasi yang memproduksi obat.
8. Nomor batch/lot Nomor kode produksi yang dikeluarkan oleh Industri Farmasi.
9. Harga Eceran Tertinggi Harga jual obat tertinggi yang diperbolehkan oleh pemerintah.
10. Nomor registrasi Adalah tanda ijin edar absah yang diberikan oleh pemerintah.
Cara Pemilihan obat
Hal yang harus diingat dalam pemilihan obat.
1. Alergi atau reaksi yang tidak diinginkan yang pernah dialami terhadap obat tertentu.
2. Wanita dalam kondisi hamil atau merencanakan untuk hamil, karena beberapa obat dapat mempengaruhi janin sehingga dapat menyebabkan cacat pada bayi.
3. Wanita yang sedang menyusui, sebab beberapa obat dapat masuk ke dalam air susu ibu dan menimbulkan efek yang tidak diinginkan pada bayi.
4. Diet yang sedang dilakukan misalnya minum obat diet, atau diet rendah garam, atau diet rendah gula, mengingat selain mengandung bahan berkhasiat obat juga mengandung bahan tambahan lain seperti pemanis.
5. Sedang minum obat lain.
Cara Mendapatkan Obat
Masyarakat dapat memperoleh pelayanan kesehatan dan obat dari rumah sakit, puskesmas, pustu dan poskesdes atau membeli obat sendiri di apotek atau toko obat berizin. Pada waktu menerima obat dari petugas kesehatan di rumah sakit, puskesmas, apotek, atau toko obat, diwajibkan melakukan pemeriksaan fisik obat dan mutu obat yang meliputi :
1. Jenis dan jumlah obat
2. Kemasan obat
3. Kadaluarsa obat
4. Kesesuaian etiket meliputi nama, tanggal, dan aturan pakai.
Informasi umum yang wajib/harus diketahui oleh pasien sebelum minum obat, adalah :
1. Cara minum obat sesuai anjuran yang tertera pada etiket atau brosur. Penggunaan obat tanpa petunjuk langsung dari dokter hanya boleh untuk penggunaan obat bebas dan obat bebas terbatas serta untuk masalah kesehatan yang ringan.
2. Waktu minum obat , sesuai dengan waktu yang dianjurkan :
a) Pagi, berarti obat harus diminum antara pukul 07.00 - 08.00 WIB.
b) Siang, berarti obat harus diminum anara pukul 12.00 -13.00 WIB.
c) Sore, berarti obat harus diminum antara pukul 17.00-18.00 WIB.
d) Malam, berarti obat harus diminum antara pukul 22.00-23.00 WIB.
3. Aturan minum obat yang tercantum dalam etiket harus di patuhi. Bila tertulis :
a) 1 (satu) kali sehari, berarti obat tersebut diminum waktu pagi hari atau malam hari, tergantung dari khasiat obat tersebut.
b) 2 (dua) kali sehari, berarti obat tersebut harus diminum pagi dan malam hari.
c) 3 (tiga) kali sehari, berarti obat tersebut harus diminum pada pagi, siang dan malam hari.
d) 4 (empat) kali sehari, berarti obat tersebut haus diminum pada pagi, siang, sore dan malam hari.
e) Minum obat sampai habis, berarti obat harus diminum sampai habis, biasanya obat antiotika.
4. Penggunaan obat bebas atau obat bebas terbatas tidak dimaksudkan untuk penggunaan secara terus – menerus.
5. Hentikan penggunaan obat apabila tidak memberikan manfaat atau menimbulkan hal–hal yang tidak diinginkan, segera hubungi tenaga kesehatan terdekat.
6. Sebaiknya tidak mencampur berbagai jenis obat dalam satu wadah.
7. Sebaiknya tidak melepas etiket dari wadah obat karena pada etiket tersebut tercantum cara penggunaan obat dan informasi lain yang penting.
8. Bacalah cara penggunaan obat sebelum minum obat, demikian juga periksalah tanggal kadaluarsa.
9. Hindarkan menggunakan obat orang lain walaupun gejala penyakit sama.
10. Tanyakan kepada apoteker di apotek atau petugas kesehatan di poskesdes untuk mendapatkan informasi penggunaan obat yang lebih lengkap.
Daftar Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping. Saat sakit kita biasanya memang berobat ke dokter. Namun ada kalanya, kita berpikir untuk menggunakan obat tertentu tanpa menggunakan resep dokter. Itulah sebabnya kita mesti tahu nama jenis obat beserta dosis aturan penggunaan, serta manfaat atau kegunaan dan juga efek samping. Pada posting kali ini admin mencoba mensharekan Daftar Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping yang admin kutip dari laman http://www.alodokter.com/. Detail Obat silahkan kunjungi Laman tersebut melalui tautan yang tersedia.
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Acarbose
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Acetazolamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Acetylcysteine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Acyclovir Oral
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Acyclovir Topikal
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Albendazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Albumin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Allopurinol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Allylestrenol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Alpha-Lipoic Acid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Alprazolam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Aluminium Hidroksida
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ambroxol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amfetamin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amikacin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amil Nitrit
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amilase
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Aminofilin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Aminoglikosida
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amiodarone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amitriptyline
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amlodipine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amonium Klorida
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amoxicillin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Amphotericin B
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ampicillin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Antihistamin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Antijamur
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Antikoagulan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Antipsikotik
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Arginine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Aripiprazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Alginat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Borat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Glikolat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Mefenamat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Salisilat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Traneksamat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Ursodeoksikolat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asam Valproat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Asetilkolin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Aspirin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Astaxanthin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Atenolol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Atorvastatin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Atropin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Attapulgite
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Azathioprine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Azithromycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bacitracin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Baclofen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Benzalkonium Chloride
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Benzoyl Peroxide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Besi
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Betahistine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Betametason
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Betametason Topikal
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bilberry
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Biotin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bisacodyl
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bisoprolol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Boron
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Botulinum Toxin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bromelain
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bromhexine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bromocriptine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bronkodilator
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Budesonide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bupivacaine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Bupropion
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Busulfan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Calcitriol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Candesartan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Captopril
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Carbamazepine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Carbimazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Carvedilol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefadroxil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefazolin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefepime
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefixime
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefoperazone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefotaxim
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ceftazidime
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ceftriaxone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cefuroxime
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Celecoxib
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cephalexin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cetirizine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Chloramphenicol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Chlordiazepoxide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Chlorhexidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Chlorpheniramine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Chlorpromazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ciclosporin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cilostazol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cimetidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ciprofloxacin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cisapride
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cisplatin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Citicolin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clarithromycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clenbuterol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clindamycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clobazam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clonazepam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clonidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clopidogrel
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clotrimazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Clozapine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Codeine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Coenzyme Q10
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Colchicine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Colistin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cyclophosphamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Cyproheptadine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dekongestan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Desloratadine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Desoximetasone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dexamethasone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dexketoprofen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dextromethorphan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dextrose
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diazepam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diclofenac
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diethylcarbamazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Digoxin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diltiazem
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dimenhydrinate
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dimethicone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diphenhydramine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Disulfiram
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diuretik
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Diuretik Hemat Kalium
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dobutamin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Docosahexaenoic Acid (DHA)
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Domperidone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Donepezil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dopamine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Doxycycline
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Duloxetine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Dumolid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Entrostop
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Eperisone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ephedrine Tetes Hidung
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Epinephrine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Erdosteine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ergotamine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Erythromycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Esomeprazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Estazolam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Estradiol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Estrogen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ethambutol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Famotidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Feminax
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fenilbutazon
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fenofibrate
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fentanyl
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fexofenadine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fibrinogen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Finasteride
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fluconazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Flunarizin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fluoxetine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fluphenazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Formaldehyde
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Fucoidan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Furosemide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gabapentin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gallium Nitrate
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gemfibrozil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gentamicin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Glibenclamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Glimepiride
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gliquidone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gliserol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Gliserol Topikal
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Glukagon
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Griseofulvin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Guaifenesin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Haloperidol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Heparin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Human Chorionic Gonadotropin (HCG)
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Hydrochlorothiazide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Hydrocortisone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Hydroquinone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Hyoscine Butylbromide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ibuprofen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Incidal-OD
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Indinavir
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Indomethacin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Insulin Suntik
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Interferon
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Irbesartan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Isoniazid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Isosorbide Dinitrate
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Isotretinoin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Itraconazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ivermectin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kalium
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kalsium
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kalsium Asetat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kanamycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Karbon Aktif
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ketamine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ketoconazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ketoprofen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ketorolac
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ketotifen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kina
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kortikosteroid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Kotrimoksazol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping L-Glutamine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lacto-B
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lactobacillus Acidophilus
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Laktulosa
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lanolin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lansoprazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Levodopa
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Levofloxacin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Levonorgestrel
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lidocaine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lincomycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lisinopril
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lithium
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Loperamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Loratadine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lorazepam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Losartan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lutein
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Lysine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Magnesium Hidroksida
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Manitol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping MAOI
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Mebendazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Mebhydrolin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Meloxicam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Memantine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Meropenem
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metamfetamin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metamizole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metformin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Methadone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Methisoprinol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Methotrexate
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Methylcobalamin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Methylprednisolone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metil Salisilat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metildopa
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metoclopramide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metoprolol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Metronidazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Miconazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Midazolam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Minoxidil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Misoprostol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Modafinil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Morfin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Mupirocin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Naproxen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Natrium Bikarbonat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Neomycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nicardipine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nicotinamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nifedipine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nifuroxazide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nitrit Oksida
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nitrofurantoin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nitrogliserin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Norepinephrine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Norethisterone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Noscapine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Nystatin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Obat Antiinflamasi Nonsteroid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ofloxacin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Oksitosin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Olanzapine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Omeprazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ondansetron
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Orlistat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Oxycodone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Oxytetracycline
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Panadol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pantoprazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Papaverine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Paracetamol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Penisilin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Perindopril
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Permethrin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Petrolatum
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Phenobarbital
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Phenylephrine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Phenylpropanolamine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Phenytoin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pilocarpine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pioglitazone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Piracetam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Piroxicam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Policresulen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ponstan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Povidone Iodine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Praziquantel
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Prednisolone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Prednison
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pregabalin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Probenecid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Probiotik
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Procainamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Prochlorperazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Progesteron
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Promag
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Promethazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Propofol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Propranolol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Propylthiouracil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pseudoephedrine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pyrazinamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Pyridoxine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Quinidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Radium
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ramipril
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ranitidin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Retinoic Acid
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Rho
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Riboflavin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Rifampicin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Risperidone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ropinirole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Rosuvastatin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Saccharomyces
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Salbutamol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Salmeterol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Scopolamine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sefalosporin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Senna
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sertraline
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sildenafil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Simethicone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Simvastatin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Spiramycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Spironolactone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Squalene
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Streptokinase
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Streptomycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Strontium
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sukralfat
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sulfadiazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sulfamethoxazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sulfanilamide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sulfasalazine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sulfonamida
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Sumatriptan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tadalafil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tamoxifen
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tamsulosin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Telmisartan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Temazepam
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tembaga
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Teofilin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Terbinafine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Terbutaline
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Testosterone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tetracycline
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Thalidomide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Thiamphenicol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tiabendazole
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Ticlopidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Timolol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tizanidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tobramycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tramadol
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tretinoin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tretinoin Topikal
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Triamcinolone
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Triamcinolone Acetonide
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Triclosan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Trihexyphenidyl
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Trimethoprim
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Triprolidine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Tripsin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vaksin BCG
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Valacyclovir
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Valsartan
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vancomycin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vasopressin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Verapamil
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vincristine
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin A
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B1
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B12
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B2
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B3 (Niacin)
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B5
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B6
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin B9 (Asam Folat)
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin C
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin D
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin E
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Vitamin K
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Warfarin
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Zinc Sulphate
Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping Zolpidem
Demikian informasi tentang Daftar Nama Obat, Dosis, Kegunaan dan Efek Samping, semoga informasi ini dapat memberikan manfaat terutama bagi Anda yang sedang mencari referensi tentang nama obat, kegunaan obat serta efek samping obat. Selemat membaca, hati-hatilah dalam meminum obat. Sebaiknya sesuai dengan petunjuk dokter atau minimal sesuai dengan petunjuk penggunaan yang ada pada label obat tersebut.